PINTU MINIMALIS

Pintu Kayu Panel Solid adalah Pilihan klasik yang tahan lama dan menawarkan estetika alami untuk hunian.

KEUNGGULAN

  1. Daya tahan sangat kuat dan tahan lama, dapat bertahan hingga puluhan tahun dengan perawatan yg tepat.
  2. Estetika terlihat alami, klasik dan mewah dapat diukir atau dihias sesuai keinginan.
  3. Kustomisasi ; Mudah diolah kembali jika terjadi kerusakan dan tersedia dalam berbagai ukuran.

 

Untuk Pilihan Bahan Yang Tersedia

  1. Kayu Jati Oven
  2. Kayu Merbau Oven
  3. Kayu Kamper Samarinda Oven
  4. Kayu Meranti Oven
  5. kayu Bengkirai , dll.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *